Minuman Ampuh untuk Menjaga Kesehatan Saat Pergantian Cuaca, dr Zaidul Akbar Bagikan Resepnya

Minuman Ampuh untuk Menjaga Kesehatan Saat Pergantian Cuaca, dr Zaidul Akbar Bagikan Resepnya

dr Zaidul Akbar Bagikan Resep Minuman untuk Menjaga Kesehatan saat Pergantian Cuaca-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BACA JUGA:Ampuh Mengatasi Masalah Radang Usus, dr Zaidul Akbar Bagikan Resep Berbahan Kunyit

Cara membuat:

- Seduh semua bahan (kayu secang, serai, jahe) dengan 300 ml air.

- Setelah minuman menjadi hangat, tambahkan madu.

Aturan minum:

- Pengobatan: 1 hingga 3 kali sehari

- encegahan: 1 kali sehari, diselingi dengan minuman ramuan lain.

Rutin mengonsumsi ramuan ini dipercaya dapat membantu menghadang berbagai virus penyakit dan menjaga kesehatan tubuh selama musim hujan.

BACA JUGA:Ampuh untuk Mengatasi Masalah Ginjal, dr Zaidul Akbar Bagikan Resepnya

BACA JUGA:Agar Tetap Awet Muda, Sehat, Bahagia dan Panjang Umur, dr Zaidul Akbar Bagikan Tipsnya

"Manfaat dari minuman ini adalah menghadang virus," terang dr Zaidul Akbar.

Itulah penjelasan dr Zaidul Akbar tentang resep minuman yang ampuh untuk menjaga kesehatan tubuh saat perubahan cuaca. Semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: