Bisakah Bayar Tagihan KUR BRI lewat M-Banking BCA? Begini Penjelasannya

Bisakah Bayar Tagihan KUR BRI lewat M-Banking BCA? Begini Penjelasannya

Bayar KUR BRI lewat m- banking BCA. -Pinterest-

BENGKULUEKSPRESS.COM - Jika Anda memiliki ingin membayar tagihan KUR BRI secara online tapi tidak punya akun BRImo, kini Anda bisa bayar KUR BRI lewat m-banking BCA

Lantas bagaimana cara bayarnya? Berikut akan dijelaskan pada artikel caranya dan penjelasannya secara lengkap dan detail. 

Jika ingin membayarkan KUR BRI melalui M-Banking BCA, ada beberapa syarat yang perlu dipenuhi terlebih dahulu. 

-Pertama-tama, Kamu harus memiliki akun M-Banking BCA yang terdaftar dan aktif. 

-Pastikan juga bahwa Kamu memiliki akses internet dan perangkat yang dapat terhubung dengan baik ke jaringan tersebut.

BACA JUGA:Bunga Hanya 0,5 % Per Bulan, Intip Bocoran Angsuran KUR BCA 2024 Plafon Rp 10-50 Juta

- Persyaratan administratif yang harus dipenuhi, seperti memiliki nomor rekening KUR BRI yang akan dibayarkan dan pastikan bahwa rekening tersebut memiliki dana yang cukup untuk membayar angsurannya. 

-Pada saat melakukan pembayaran melalui M-Banking BCA, pastikan Kamu menyediakan data-data yang diperlukan, seperti nomor rekening, nama pemilik rekening, besaran pembayaran, dan kode bank BRI yang merupakan 002 saat melakukan konfirmasi pembayaran. 

Pastikan Kamu telah memenuhi semua persyaratan tersebut sebelum mencoba melakukan pembayaran KUR BRI melalui M-Banking BCA agar proses pembayaran berjalan dengan lancar dan tanpa hambatan. 

Kamu akan mendapatkan kemudahan dan kepraktisan dalam melakukan pembayaran KUR BRI melalui layanan digital dari BCA ini. 

BACA JUGA:Main Game Seru, Dapat Saldo DANA Gratis Tercepat dan Terbukti Membayar Pula, Berikut Daftarnya!

Cara Bayar KUR BRI Melalui M-Banking BCA  

Cara bayar KUR BRI melalui M-Banking BCA sangat mudah, Kamu hanya perlu memasukkan nomor tujuan dan jumlah pembayaran pada aplikasi M-Banking BCA Kamu. 

Dengan cara ini, Kamu tidak perlu pergi ke Bank BRI atau cabang Bank BCA untuk membayar KUR BRI secara langsung. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: