Ini Dia Manfaat PRP Wajah, Jadikan Kulitmu Mulus dan Sehat

Ini Dia Manfaat PRP Wajah, Jadikan Kulitmu Mulus dan Sehat

PRP akan mendorong regenerasi sel kulit baru yang akan menyamarkan bekas jerawat. Lambat laun, kulit akan kembali normal dan bekas jerawat akan hilang.--

3. Hindari skincare eksfoliasi
Hindari produk perawatan kulit yang mengandung bahan kimia keras yang dimaksudkan untuk mengelupas kulit mati di wajah. Jangan gunakan produk yang memiliki parfum dan juga zat pengelupasan seperti AHA. Retinol dan serum vitamin C harus dihindari setidaknya selama 48 jam pertama setelah microneedling.

Setelah 2 hingga 3 hari pasca microneedling dan PRP, kamu dapat berangsur menggunakan produk skincare seperti biasa. Jika kulit kamu terasa kering, gunakan pelembap dengan hidrasi tinggi untuk mengunci kelembapan dan menghidrasi wajah kamu setelah microneedling. Beberapa klinik kecantikan juga memberikan pelembap yang sudah disesuaikan untuk prosedur perawatan setelah PRP.(**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: