Tak Perlu Takut Riba, 9 Aplikasi Pinjol Ini Terapkan Pinjaman Syariah dan Terdaftar OJK

Tak Perlu Takut Riba, 9 Aplikasi Pinjol Ini Terapkan Pinjaman Syariah dan Terdaftar OJK

9 Aplikasi Pinjol Ini Terapkan Pinjaman Syariah dan Terdaftar OJK-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM - Banyak orang takut akan riba dalam melakukan pinjaman uang, terlebih lagi pinjaman online atau pinjol

Namun kini sudah tersedia 9 aplikasi pinjaman online (pinjol) syariah dan terdaftar Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Pinjaman syariah merupakan peminjaman uang atau kredit yang diberikan oleh lembaga keuangan yang menerapkan prinsip syariat Islam dalam sistem transaksi mereka.

Berbeda dengan pinjaman konvensional yang menerapkan bunga, dalam sistem syariah, bunga dianggap sebagai riba. 

BACA JUGA:OJK Sebut Moratorium Pinjol Siap Dicabut, Perusahaan Pinjol Bakal Merajalela?

BACA JUGA:Puluhan Pinjol Legal Terancam Ditutup OJK, Hutang Debitur Langsung Lunas?

Oleh karena itu, pinjaman syariah tidak membebankan bunga, melainkan menggunakan akad sebagai pengganti bunga.

Keuntungan lain dari pinjaman syariah adalah pemaya, mirip dengan Alami Sharia, adalah sebuah platform P2P Lending yang menyediakan layanan dalam bentuk konvensional maupun syariah.

Dalam hal pinjaman syariah, Investree menawarkan produk pinjaman invoice financing syariah di mana pinjaman atau invoice menjadi jaminan.

Pinjaman syariah ini dapat dilakukan secara online dan menawarkan imbal hasil yang menarik hingga 20% per tahun. Dengan tenor antara 30 hingga 180 hari, Anda dapat memperoleh hingga 80% dari nilai tagihan dengan batas maksimal hingga Rp2 miliar.

5. Pinjaman Syariah Ammana

Ammana merupakan fintech online pertama di Indonesia yang menawarkan pinjaman syariah tanpa agunan dengan proses pencairan yang mudah.

Sebagai perusahaan yang telah mendapatkan izin dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sejak tahun 2020, Ammana meminta Anda untuk menjadi anggota mitra keuangan syariah yang telah menjalin kerja sama dengan Ammana sebelum dapat menjadi peminjam atau pendana.

Ammana menyediakan produk keuangan seperti pendanaan P2P (peer-to-peer) dan Pembiayaan Syariah Cepat (PESAT) sebagai bagian dari layanan mereka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: