\"Wah, kalau saya enggak mau meminta dan enggak menuntut, enggak ngarep,\" kata Sheila di kawasan Tendean, Jakarta, Senin (19/9).
Namun, perempuan 27 tahun itu akan menerima jika Kiki mau memberikan nafkah untuk anak-anak. \"Sayanya sih bodo amat. Pokoknya saya enggak ngarepinlah,\" ucapnya.
Sheila kini memiliki hubungan baik dengan Kiki. Suaminya juga menyempatkan diri untuk bertemu dengan anak-anak.
\"Yang penting sekarang kami udah baik-baik aja. Itu aja deh garis besarnya,\" ungkap Sheila. (gil/jpnn)