Berharap Sekolah

Rabu 15-10-2014,18:45 WIB
Reporter : Rajman Azhar
Editor : Rajman Azhar

SAAT ini masih ada ditemukan di Desa Sekayan Lubuk Sandi, Kabupaten Seluma tak memiliki sekolah, baik itu SD dan  SMP. Melainkan sejumlah pelajar yang berlokasi di kawasan tersebut,  membutuhkan perjalan kaki ke sekolah  di desa lainnya. “Selama ini sejumlah pelajar menuntut ilmu terlebih dahulu untuk berjalan kaki sejauh 5 KM ke desa Kembang Tanjung,”ujar Kepala Desa Sekayan, Lubuk Sandi, Suparmanto Disayangkan lagi, untuk mencapai sekolah tersebut haruslah melewati hutan belantara seanjang 5 Km dan pesawangan. Meskipun demikian warganya tetap untuk mendapatkan pendidikan tersebut. Diharapkan pihaknya pemerintah dapat untuk memperhatikan baik itu dalam pembangunan sekolah maupun jalan untuk mencapai sekolah di desa tetangga.(333)

Tags :
Kategori :

Terkait