Sayang Untuk Dilewatkan, Inilah 5 Manfaat Asparagus Bagi Kesehatan

Kamis 23-05-2024,09:34 WIB
Reporter : Fitri Nugroho
Editor : Rajman Azhar

Nah, apakah kamu sering mengonsumsi sayuran yang satu ini? Jika Anda ingin mendapatkan khasiat asparagus, cobalah untuk menambahkan sayuran ini pada menu makan harian. Anda banyak resep makanan dari asparagus yang bisa Anda coba, seperti asparagus tumis.

Meski banyak manfaatnya, Anda tidak boleh mengonsumsi sayuran ini secara berlebihan. Kombinasikan dengan sumber nutrisi dari makanan lain agar kebutuhan gizi Anda tercukupi dengan baik.

Sebelum mengolah asparagus, cuci sayuran ini lebih dahulu dengan air mengalir. Tujuannya, untuk membersihkan sisa kotoran yang mungkin menempel pada asparagus.

Kategori :