Kenali 10 Manfaat Daun Sembung untuk Kesehatan

Senin 13-05-2024,17:30 WIB
Reporter : Fitri Nugroho
Editor : Rajman Azhar

Selain itu, antioksidan yang terkandung pada daun ini bisa menangkal radikal bebas penyebab penyakit, meningkatkan imunitas, dan menjaga kesehatan tubuh.

2. Mengatasi Penyakit Batuk

Batuk sering terjadi, apalagi pada saat pergantian musim. Maka dari itu mengetahui bagaimana mengatasi batuk terutama menggunakan daun sumbung sangatlah penting.

Adaun cara untuk mengatasi penyakit batuk dengan menggunakan daun sumbung adalah dengan membuat ramuan dengan komposisis sebagai berikut :

BACA JUGA:Simak Penyebab Sakit Kepala Sampai Kemata dan Cara Mengatasinya

Ambilah 5 lembar daun sumbung yang sudah cukup tua, namun jangan terlalu tua, kemuidan ambilah 2 gelas air, rebuslah 5 lembar daun sumbung yang telah diambil tadi dengan 2 gelas air sampai mendidih. Usahakan merebus daun sumbung sampai air menjadi seperuhnya.

Setelah ramuan sudah jadi maka konsumsilah secara rutin setiap hari, dengan mengonsumsi secara rutin tentu akan membantu untuk mengatasi batuk tersebut.

3. Meningkatkan nafsu makan

Nafsu makan yang berkurang akan menyebabkan berbagai macam penyakit, untuk itu meningkatkan nafsu makan yang berkurang tentu harus segera dilaksanakan.

BACA JUGA:Kenali Faktor dan Tanda-tanda Psikologis Gangguan Mental pada Remaja

4. Mengobati diare

Daun sembung memiliki khasiat untuk mengobati diare. Khasiat ini bisa didapat berkat sifat antimikroba yang dimilikinya, sehingga dapat melawan mikroba penyebab diare.

Hal tersebut telah terbukti melalui beberapa penelitian yang salah satunya diterbitkan di Jurnal Sains dan Kesehatan pada 2015.

Menurut penelitian tersebut, penggunaan ekstrak etil asetat daun Blumea balsamifera dengan dosis 250 mg/kg berat badan dapat memberikan efek antidiare pada tikus.

BACA JUGA:Solusi Perawatan Wajah Alami, Ini Dia 5 Manfaat Saffron untuk Kesehatan Wajah

5. Mengobati batu ginjal

Kategori :

Terkait