Agar Anak Terlindung dari Sihir dan Santet, Ustadz Syafiq Riza Basalamah: Amalkan Doa dari Rasulullah ini

Rabu 18-10-2023,05:00 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

BACA JUGA:7 Tanda Seseorang Perlu di Ruqyah, Ustadz Khalid Basalamah: Bisa Jadi Karena Sihir

"Sungguh, bapak kalian Ibrahim melindungi Ismail dan Ishak dengan kalimat doa ini,".

أَعُوذُ بِكَلِمَاتِ اللَّهِ التَّامَّةِ، مِنْ كُلِّ شَيْطَانٍ وَهَامَّةٍ، وَمِنْ كُلِّ عَيْنٍ لاَمَّةٍ

(A’udzu bikalimatillahit tammati min kulli syaithanin wa hammatin wa min kulli ‘ainin lammah).

Artinya:

"Aku lindungkan kamu dengan kalimat-kalimat Allah yang sempurna dari semua setan, binatang beracun mematikan dan dari segala padangan mata yang membawa kejelekan atau keburukan atau bahaya,".

Itulah penjelasan Ustadz Syafiq Riza Basalamah tentang doa yang diajarkan Rasulullah untuk melindungi anak-anak kita dari sihir, santet, gangguan jin dan lainnya. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :