Pinjam Uang di Aplikasi DANA Via e-Commerce, Bisa Dong!! Ikuti Langkah Mudahnya Berikut Ini

Kamis 05-10-2023,21:30 WIB
Reporter : Rahmat
Editor : Rajman Azhar

BENGKULUEKSPRESS.COM - Cara pinjam uang di aplikasi DANA dapat dilakukan lewat aplikasi pihak ketiga yakni e-commerce, dimana prosesnya ini mirip dengan cara melakukan top up, nah kalian bisa melakukannya lewat Bukalapak ataupun Shopee.

1. Pinjam via Bukalapak

Cara pinjam uang di aplikasi DANA yang pertama dapat dilakukan lewat aplikasi Bukalapak, simak caranya di bawah ini:

BACA JUGA:Pinjaman Saldo DANA Rp20 Juta Bisa Cair Dalam Hitungan Menit Melalui Platform Easy Cash

- Bukalah aplikasi Bukalapak.

- Ketik kata kunci Isi Saldo Dana pada kolom pencarian.

- Pilihlah toko yang menawarkan pengisian saldo.

- Checkout dan isilah jumlah DANA.

- Pilihlah pembayaran dengan cicilan tanpa kartu kredit (contoh: Akulaku).

- Klik bayar sekarang guna melanjutkan proses pinjaman.

- Nantinya diarahkan ke aplikasi Akulaku.

- Pilihlah tenor pinjaman mulai dari 1 sampai 12 bulan.

- Penjual di Bukalapak akan mengirimkan saldo DANA.

- Kirimkan ke nomor rekening bank yang kalian miliki

- Selesai.

Kategori :