3 Kunci Pintu Rezeki yang Jarang Disadari, Berikut Penjelasannya

3 Kunci Pintu Rezeki yang Jarang Disadari, Berikut Penjelasannya

3 Kunci Pintu Rezeki yang Jarang Disadari-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM- Sesungguhnya, mencari rezeki bukan hanya sekadar menjalani pekerjaan, tetapi juga merupakan bentuk ibadah.

Oleh karena itu, kita diperintahkan untuk bekerja demi memperoleh rezeki yang halal dan baik.

Dalam Al Qur'an dan hadis, dijelaskan bahwa makanan terbaik adalah yang diperoleh dari hasil usaha sendiri.

BACA JUGA:Agar Rezeki Lancar dan Tak Terlilit Hutang, Ustaz Abdul Somad Sarankan Amalkan Doa Berikut Ini

BACA JUGA:Kenapa Orang Bodoh Rezekinya Melimpah Sedangkan yang Pintar Jusru Sulit, Ini Kata Gus Baha

Sebaliknya, seseorang yang mengabaikan kewajibannya untuk memberikan nafkah dianggap berdosa.

Namun, kita harus ingat bahwa mudah atau tidaknya rezeki datang, semua itu adalah kehendak Allah SWT.

Oleh karena itu, Islam juga memberikan penjelasan tentang kunci-kunci pembuka rezeki.

Habib Muhammad bin Alawi bin Umar al-'Aidarus (1351-1432 H) secara khusus menulis karya yang membahas hal ini, yaitu dalam kitab yang berjudul Kaifa Takunu Ghaniyan.

Dalam kitab tersebut, beliau menjelaskan tiga hal yang dapat membuka pintu rezeki, yang sering kali tidak disadari oleh banyak orang.

Adapun tiga pintu rezeki yang jarang disadari tersebut adalah:

1. Memiliki Budi Pekerti yang Baik

Budi pekerti yang baik tercermin dalam wajah yang berseri, tidak cemberut atau bermuka masam.

BACA JUGA:Ketika Mengalami Kesulitan, Istiqomahkan Membaca Amalan Ini, Gus Iqdam: Dijamin Rezeki Lancar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: