Meskipun Istighfar 1000 Kali Sehari, Namun Istighfar 3 Golongan Ini Ditolak
3 golongan manusia yang istighfarnya ditolak Allah SWT-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-
BACA JUGA:Jangan Baca Istighfar Seperti ini Saat Tahajud, Ustadz Adi Hidayat: Bisa Jadi Sia-sia
BACA JUGA:Keutamaan Istighfar Setelah Tahajud, Ustadz Adi Hidayat: Semua Doa Akan Segera Dikabulkan
Intinya, istighfar akan bermanfaat dan diterima oleh Allah jika disertai dengan taubat yang sejati, yaitu berhenti dari perbuatan dosa, merasa menyesal, dan bertekad untuk tidak mengulanginya lagi.
Inilah yang disebut dengan taubat nasuha, yaitu taubat yang tulus dan ikhlas.
Itulah penjelasan tentang 3 golongan manusia yang istighfarnya ditolak Allah SWT meskipun membacanya sampai seribu kali dalam sehari. Semoga bermanfaat.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: