Hindari, 6 Barang Ini Tidak Boleh Disimpan di Jok Motor
Ada beberapa jenis barang yang berisiko rusak atau bahkan membahayakan keselamatan jika disimpan di bawah jok motor-Pinterest-
BENGKULUEKSPRESS.COM - Jok motor, selain berfungsi sebagai tempat duduk, sering dimanfaatkan oleh pengendara sebagai ruang penyimpanan tambahan.
Banyak pengendara motor menggunakan area di bawah jok untuk menyimpan berbagai barang, mulai dari jas hujan, dompet, hingga barang berharga lainnya.
Namun, tidak semua barang aman disimpan di jok motor. Ada beberapa jenis barang yang berisiko rusak atau bahkan membahayakan keselamatan jika disimpan di bawah jok motor.
Dengan mengetahui barang-barang apa saja yang sebaiknya dihindari untuk disimpan di jok motor, Anda dapat menghindari kerusakan barang maupun masalah keamanan.
BACA JUGA:Membuat Kerusakan Komponen Pada Motor, Inilah Bahaya Oli Kering yang Tidak Sepelekan
Dalam penjelasan ini, kita akan membahas barang-barang yang tidak boleh disimpan di jok motor dan alasannya.
Lantas, apa saja barang yang tidak boleh disimpan di jok motor? Berikut diantaranya:
Barang-barang elektronik seperti smartphone, tablet, powerbank, atau kamera sebaiknya tidak disimpan di dalam jok motor.
Panas dari mesin motor, terutama setelah perjalanan jauh, bisa merusak komponen elektronik tersebut. Selain itu, guncangan yang terjadi saat berkendara bisa mempengaruhi daya tahan perangkat.
BACA JUGA:Simak Fitur-fitur Menarik yang Ditawarkan Kawasaki KLX230SM
BACA JUGA:Bingung Apakah Oli Motor Masih Bagus atau Tidak, Simak 7 Cara Mudah Mengeceknya
2. Barang Berharga
Hindari menyimpan barang-barang berharga seperti dompet, uang tunai, perhiasan, atau dokumen penting di jok motor.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: