Ganggu Kepercayaan Diri, Simak Penyebab Terjadinya Stretch Mark dan Cara Mencegahnya

Ganggu Kepercayaan Diri, Simak Penyebab Terjadinya Stretch Mark dan Cara Mencegahnya

Stretch mark adalah salah satu permasalahan bagi kebanyakan wanita terlebih usai hamil-Pinterest -

5. Rutin Pakai Pelembap

Cara terakhir yang bisa kamu lakukan untuk mencegah strech mark adalah dengan rutin emmakai pelembab. Kulit yang kering merupakan salah satu faktor yang meningkatkan kemungkinan striae terbentuk.

Dengan rutin pakai losion atau pelembap, khususnya di bagian-bagian yang terdapat penumpukan lemak, seperti perut, paha, maupun bokong.

Pada wanita hamil, pastikan pelembap yang dipakai tidak mengandung retinol maupun turunannya, karena dapat membahayakan janin. Paling amannya adalah menggunakan  bahan alami seperti minyak zaitun, minyak almon, ataupun cocoa butter.

Bagaimana, dengan mengetahui cara pencegahan  yang sudah dijelaskan di atas, Anda dapat melakukan pencegahan dini agar stretch mark tidak menjadi masalah yang dapat menggangu kepercayaan diri. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: