Dapat Melatih Kemampuan Berpikir, Inilah Manfaat Muai Thai Untuk Kesehatan

Dapat Melatih Kemampuan Berpikir, Inilah Manfaat Muai Thai Untuk Kesehatan

Muay thai merupakan olahraga bela diri dari Thailand yang punya banyak manfaat untuk tubuh wanita-Pinterest -

BENGKULUEKSPRESS.COM - Muai thai merupakan olahraga bela diri dari Thailand yang punya banyak manfaat untuk tubuh pria dan wanita. Olahraga yang sau ini merupakan olah raga yang berasal dari Thailand. Muai Thai adalah salah satu jenis olahraga bela diri yang cukup populer di dunia.

Di Indonesia pun, olahraga muai thai mulai banyak digemari anak muda hingga dewasa, baik pria maupun wanita.Teknik muay thai memang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan jika dilakukan rutin. Di artikel ini, mari simak apa saja manfaat muai thai yang bisa didapatkan.

Latihan Muai Thai mampu memberikan banyak manfaat kesehatan. Contohnya menjaga berat badan stabil, menurunkan stres, meningkatkan rasa percaya diri, dan kesehatan jantung. Selain itu, masih banyak manfaat lain dari olaraga yang satu ini. Berikut ini adalah penjelasan mengenai manfaatnya secara keseluruhan untuk kesehatan tubuh. 

BACA JUGA:Bisa Dipraktekan di Rumah! Tips Merawat Kulit Wajah Berminyak

Manfaat Muai Thai Untuk Kesehatan 

1. Melatih kekuatan otot kaki

Manfaat utama Muai Thai adalah dapat melatih kekuatan kaki. Menendang dan gerakan kaki yang lain menjadi gerakan paling utama dalam seni bela diri muay thai. Roundhouse kick adalah salah satu gerakan yang jadi andalan, dilakukan dengan menendang berputar membentuk setengah lingkaran menggunakan kaki bagian depan. 

BACA JUGA:Penyebab Bintik Merah pada Kulit Disertai Gatal

Selain mengajarkan kamu bagaimana cara menendang yang baik, gerakan ini juga bisa membantu menguatkan otot tubuh pada bagian bawah. Jika kamu melakukannya dengan rutin, kekuatan, daya tahan, dan kelincahan otot kaki serta betis pun akan menjadi lebih baik lagi

2. Meningkatkan kelenturan pinggul

Gerakan menendang dan menyerang menggunakan lutut akan membantu melatih kelenturan bagian pinggul. Tentunya, mempunyai pinggul yang ramping dan sehat akan memberikan dampak positif pada kesehatan tubuh lainnya. Inilah mengapa tak sedikit wanita yang memilih melakukan olahraga Muay Thai ketimbang olahraga bela diri lainnya. 

Pastikan kamu melakukan peregangan otot pinggul dan pemanasan sebelum berlatih sehingga terhindar dari risiko cedera. Sesekali, kamu bisa melakukan gerakan memijat pada area tersebut untuk membantu melancarkan peredaran darah.

BACA JUGA:WOW! Makanan Ini Ternyata Bikin Tubuh Cepat Tua

3. Membantu menurunkan berat badan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: