Ingin Menundukan Hewan, Amalkan Doa Nabi Sulaiman AS Berikut Ini

Ingin Menundukan Hewan, Amalkan Doa Nabi Sulaiman AS Berikut Ini

Doa Nabi Sulaiman AS untuk menundukan hewan-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

اِنَّهٗ مِنۡ سُلَيۡمٰنَ وَاِنَّهٗ بِسۡمِ اللّٰهِ الرَّحۡمٰنِ الرَّحِيۡم بِسْمِ اللهِ الرَّ حْمَنِ الرَّ حِيْماَلَّا تَعْلُوا عَلَىَّ وَاْتُونِى مُسْلِمِيْنَ

(Innahuu min Sulaimaana wa innahuu bismil laahir rahmaanir rahiim. Bismillah hirrahmani rahiim, allaa ta'luu alayya wa'tuunii muslimin).

Artinya:

Sesungguhnya (surat) itu dari Sulaiman yang isinya, 'Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, bahwa janganlah kamu berlaku sombong kepadaku dan datanglah kepadaku sebagai orang-orang yang berserah diri, (QS An Naml: 30).

BACA JUGA:Agar Menjadi Haji Mabrur, Sebelum Berangkat Ibadah Haji, Amalkan 4 Amalan dan Doa Berikut Ini

BACA JUGA:Insya Allah Rezeki Deras dan Hutang Lunas, Ustaz Abdul Somad: Amalkan Doa Ini

Itulah doa Nabi Sulaiman AS untuk menundukan hewan. Dimana doa ini bisa kita amalkan saat bertemu hewan buas atau untuk menjinakkan hewan. Semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: