Bolehkah Baca Doa Itfitah Saat Tarawih? Begini Penjelasannya

Bolehkah Baca Doa Itfitah Saat Tarawih? Begini Penjelasannya

Salat tarawih menjadi salah satu ciri khas yang tidak dapat ditemukan di bulan lainnya-freepik.com -

Hal-Hal Lain yang Bisa Diperhatikan saat Hendak Tarawih

Selain hukum membaca doa iftitah, ada berbagai hal lain yang bisa diperhatikan sebelum mulai tarawih. Berikut di antaranya.

1. Tidak Membawa Gawai

Umat muslim tidak perlu membawa gawai seperti ponsel jika tak dibutuhkan. Hal ini dapat menganggu kekhusyukan diri sendiri maupun orang lain.

2. Bersih Namun Tidak Berlebihan

Pakaian yang digunakan oleh umat muslim harus bersih dari najis. Namun tak perlu sampai berlebihan sehingga dapat mengundang hal buruk.

BACA JUGA:Musafir Boleh Tak Puasa Ramadhan, Ustaz Adi Hidayat Jelaskan Cara Menggantinya

3. Memanfaatkan Waktu dengan Baik

Jika salat tarawih belum dimulai, maka umat muslim bisa memanfaatkan waktu dengan baik. Misalnya dengan membaca Alquran atau mendirikan salat sunnah.

Jadi, apakah shalat tarawih membaca doa iftitah? Jawabannya adalah boleh dibaca atau tidak. Hal ini disebabkan oleh hukum dari membaca iftitah itu sendiri, yaitu sunah muakkad.

Itulah ulasan mengenai bagaimana hukum membaca doa itfitah saat salat tarawih, semoga membantu. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: