Simak! Pengertian dan 5 Manfaat Google Keyword

Simak! Pengertian dan 5 Manfaat Google Keyword

Manfaat Google Keyword -freepik.com-

BENGKULUEKSPRESS.COM - Untuk menjadikan website kamu diposisi terbaik kamu perlu mengetahui tentang penggunaan Google Keyword. Saat ini Content Writer berfokus terhadap penggunaan keyword yang akan dimasukkan ke dalam artikel yang ingin dipublikasikan. 

Penggunaan kata kunci merupakan poin penting dalam pemasaran digital suatu website, baik itu SEO (Search Engine Optimization) maupun Google Ads. Hal tersebut akan memandu strategi SEO dengan mengidentifikasi kata kunci yang relevan dan berkinerja tinggi.  

Jika kamu salah dalam memilih keyword, maka hasil optimasi pada artikel yang dipublikasikan tidak akan maksimal. Akhirnya, kamu hanya akan membuang-buang budget pemasaran. 

BACA JUGA:5 Kelebihan Teknologi Digital Art Dalam Dunia Karya Seni

Pengertian Google Keyword 

Secara sederhana, Google Keyword Planner adalah tools atau alat yang dapat membantu kamu untuk melakukan riset keyword atau kata kunci. Kamu bisa menggunakan tools bawaan dari Google Ads ini secara gratis. 

Tools ini memang bagian dari Google Ads, namun kamu tidak perlu memasang iklan untuk memakainya. Biasanya, digital marketer akan memakainya untuk kebutuhan campaign pencarian berbayar (Pay-per-Click atau PPC) dan organik (SEO). Kamu harus memiliki akun Google Ads jika ingin menggunakan tools untuk riset keyword ini.

Manfaat Google Keyword 

Ada banyak sekali manfaat yang didapatkan dalam penggunaan Google Keyword. Jika kamu penasaran, berikut 5  manfaat Google Keyword yang bisa kamu dapatkan.  

BACA JUGA:Aplikasi Discord Bisa Digunakan untuk Menjalin Hubungan Gelap, Sebenarnya Apa Fungsi Awalnya?

1. Melihat Pembaharuan Kata Kunci 

Fungsi utama tools satu ini tentu saja untuk mendapatkan keyword atau kata kunci baru. Terlebih setiap kali jika Google memberitahukan perubahan terhadap pembuatan suatu artikel. Penggunaan Keyword tersebut harus berkaitan dengan produk, layanan, atau situs Anda. 

2. Memilah dan Mengelompokkan Penggunaan Kata Kunci 

Saat riset keyword, kamu mungkin akan menemukan banyak keywords baru. Nah, Tools yang satu ini akan membantu kamu dalam memilah dan mengelompokkan keyword berdasarkan kategori terkait artikel yang ingin kamu buat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: