Apam Batil Camilan Khas Kota Banjar, Ini Resep dan Cara Pembuatannya

Apam Batil Camilan Khas Kota Banjar, Ini Resep dan Cara Pembuatannya

Apam batik khas Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan -Akun Insatagram @mahyawi -

5 sdm air

Bahan Apam :

250 gr tepung beras

350 ml santan (me : santan kara 65ml + air)

1 sdt ragi instan

2 sdm gula pasir

Sejumput garam

Bahan Kuah :

250 gr gula merah

1 sdm gula pasir (skip)

1 lembar daun pandan

500 ml air

Cara Membuat

1. Campur semua bahan biang, diamkan 15 menit

2.Campur bahan apam kemudian masukan biang, aduk rata. Diamkan kurleb 1 jam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: