Pinjol di BRImo Bisa Cair Rp10 Juta, Tanpa Jaminan Cuma dari HP

Pinjol di BRImo Bisa Cair Rp10 Juta, Tanpa Jaminan Cuma dari HP

Pinjol Brimo-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM - Bank Republik Indonesia (BRI) kini menyediakan pinjaman online (Pinjol) melalui aplikasi BRI Moblile (BRImo).

Untuk mengajukan pinjaman nasabah tidak perlu harus ke kantor cabang terdekat, cukup melalui hp Anda bisa meminjam uang hingga puluhan juta.

Jika ingin mengajukan pinjaman online mudah melalui aplikasi BRImo. 

Penggguna harus terlebih dahulu mempunyai akun BRImo, jika belum ada Anda bisa membaca artikel ini hingga selesai, agar paham cara mengajukan pinjaman cepat cair.

BACA JUGA:Pinjol Ini Aman dan 5 Menit Langsung Cair, Limit Rp10 Jutaan

Melansir dari laman resmi BRI, berikut adalah cara aktivasi rekening BRI lewat aplikasi BRImo:

1. Pertama, unduh dan install aplikasi BRImo di Play Store/App Store

2. Buka aplikasi BRImo dan pilih opsi “Belum Punya Akun”.

3. Pilih “Daftar BRImo” untuk melakukan registrasi

4. Isikan informasi pribadi untuk verifikasi

5. Lakukan perkaman wajah dan foto KTP jika berhasil nasabah akan masuk ke langkah selanjutnya

6. Masukkan kode OTP yang dikirim lewat SMS.

BACA JUGA:Hapus Data Pribadi Saat Terjerat Pinjol, Begini Caranya!

7. Aktivasi BRImo berhasil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: