Bayar Angsuran Adira Lewat Dompet Digital DANA, Mudah Kok Seperti Ini Langkahnya

Bayar Angsuran Adira Lewat Dompet Digital DANA, Mudah Kok Seperti Ini Langkahnya

IST/BE Cara bayar angsuran Adira lewat Aplikasi DANA --

Setelah memenuhi semua syarat di atas, kamu dapat mengikuti cara bayar Adira lewat DANA berikut ini. Bersumber dari aplikasi DANA, berikut adalah cara bayar tagihan Adira melalui DANA.

1. Buka Aplikasi DANA

Buka aplikasi DANA. Pastikan sudah kamu sudah melakukan login menggunakan akun milikmu. Pada halaman utama klik menu ‘Lihat Semua’.

2. Pilih ‘Cicilan’ 

Nantinya muncul berbagai fitur yang ada di aplikasi DANA, klik menu ‘Cicilan’ lalu pilih ‘Adira Finance’.

3. Masukkan nomor kontrak dan nominal angsuran

Setelah itu masukkan nomor kontrak atau ID Pelanggan, lalu masukkan nominal angsuran yang akan dibayar.

4. Konfirmasi transaksi

Nantinya muncul detail transaksi yang dilakukan, mulai dari nama, nomor kontrak, nominal cicilan, dan lain sebagainya. Apabila semua sudah sesuai klik menu ‘Konfirmasi’.

5. Konfirmasi Pembayaran

Pastikan saldo DANA mencukupi untuk membayar cicilan Adira Finance, klik ‘Bayar’. Lalu masukkan PIN DANA untuk menyelesaikan pembayaran.

6. Selesai

Pembayaran cicilan Adira Finance melalui DANA berhasil. Screenshot struk pembayaran sebagai bukti bahwa kamu sudah membayar cicilan pada bulan tertentu.

BACA JUGA:Cara Mudah Bayar Iuran BPJS Kesehatan via e-Wallet DANA

Biaya Admin Bayar Cicilan Adira Finance Lewat DANA

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: