Inilah Doa Minum Susu Sesuai dengan Anjuran Rasulullah SAW

Inilah Doa Minum Susu Sesuai dengan Anjuran Rasulullah SAW

Oleh sebab itu susu menjadi minuman utama para Nabi dan orang sholeh setelah kopi-Bengkulu Ekspress-Istimewa

BENGKULUEKSPRESS.COM -  Susu merupakan minuman favorit Rasulullah SAW dan para Nabi terdahulu. Karena Susu memiliki banyak manfaat dan keutamaan bagi kesehatan tubuh peminumnya.

Rasulullah SAW mengajarkan kepada Abdullah bin Abbas RA terkait doa minum susu. Pasti dari kalian banyak yang suka minum susu, namun belum mengetahui doa minum susu.

BACA JUGA: Diselimuti Keberuntungan, Inilah Alasan Weton Pasaran Pon Selalu Berlimpah Rezeki!

Nah, pada kesempatan ini kamu bisa hafalkan doa dari Rasulullah SAW saat minum susu, agar mendapat keberkahan setelah meminumnya.

Diriwayatkan oleh Tirmidzi dari Abdullah bin Abbas RA dari Rasulullah SAW bersabda;

"Apabila kalian minum susu, maka bacalah;

اَللّٰهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْهِ وَزِدْنَا مِنْهُ

"Allahumma baarik lanaa fiihi wazidnaa minhu"

BACA JUGA:Cara Mudah Dapat Saldo DANA Gratis Rp150.000: Modal HP dan Internet

Ya Allah berkahilah kami dalam susu ini dan berilah tambahan susu kepada kami. Sungguh tidak ada yang bisa menggantikan kedudukan makanan dan minuman kecuali susu.

Oleh sebab itu susu menjadi minuman utama para Nabi dan orang sholeh setelah kopi. Tentu susu yang baik dan menjadi keutamaan adalah yang diperah langsung dari unta, sapi, atau kambing.

BACA JUGA:Sudah Tahu Cara Menutup Kartu Kredit BCA Dengan Mudah? Begini Caranya

Meskipun dizaman sekarang sudah banyak susu formula dan berbagai macam olahan susu. (**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: