Home Credit vs Indodana, Siapa PayLater Terbaik Menurutmu?

Home Credit vs Indodana, Siapa PayLater Terbaik Menurutmu?

IST/BE pinjaman online Home Credit VS Indodana, Pay Later mana yang terbaik menurutmu--

BENGKULUEKSPRESS.COM - Indodana dan Home Credit adalah dua layanan pinjaman online. Apa beda kedua aplikasi pinjaman online ini dan mana yang terbaik ?

Untuk mengetahuinya, kami menugaskan salah satu penulis yang kebetulan punya kedua aplikasi untuk melakukan review kelebihan dan kekurangan keduanya dan menuliskan hasilnya di artikel ini.

Ringkasan Home Credit vs Indodana

Home Credit menawarkan paylater di berbagai e-commerce dengan bunga lebih murah, namun prosesnya tidak secepat pinjaman online seperti Indodana.

Sementara, Indodana menawarkan paylater dan dana tunai dengan proses mudah dan cepat, hanya cukup KTP dan Foto selfie, namun bunganya lebih mahal dan plafon kecil.

BACA JUGA:Cair Rp 15 Juta Cepat di Aplikasi Pinjol Kilat, Resmi OJK Tanpa Agunan dan Tenor Panjang

Apa itu Home Credit

Home Credit Indonesia (HCI) atau Home Credit merupakan perusahaan pembiayaan multiguna yang memberikan layanan kredit untuk transaksi berbasis online maupun offline.

Ditunjang dengan mitra usaha berupa sejumlah perusahaan besar di Indonesia, HCI memudahkan pembelian kredit, terutama pada barang-barang konsumtif seperti televisi, kulkas, gadget, furniture, dan lain sebagainya.

Home Credit Indonesia telah terdaftar dan berada di bawah pengawasan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), sehingga legalitas usahanya terjamin oleh regulasi yang berlaku.

HCI telah mengantongi lisensi usaha sebagai perusahaan pembiayaan non bank sejak tahun 2012, sesuai dengan Keputusan Menteri Keuangan Nomor KEP-628/KM.10/2012.

Fitur Home Credit

- Aman izin OJK

- Paylater dengan proses cepat dan mudah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: