Sedekah Dulu atau Bayar Utang? Begini Jawaban Ustadz Adi Hidayat

Sedekah Dulu atau Bayar Utang? Begini Jawaban Ustadz Adi Hidayat

ustadz adi hidayat--

Akan tetapi, jika ternyata ada keperluan mendesak misalnya sedekah ke orang tua yang saat itu sedang butuh biaya maka boleh mendahulukan sedekah dibanding bayar utang. "Kecuali kalau ada hal yang mendesak, orang tua butuh misalnya," kata Ustadz Adi Hidayat.

Maka di sini sudah jelas, harus mendahulukan bayar utang dibanding sedekah yang sifatnya sunnah.(**)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: