dr Zaidul Akbar menyarankan agar kita terlebih dahulu minum air putih. Hal ini penting untuk membantu hidrasi tubuh setelah beristirahat sepanjang malam dan memulai aktivitas pagi dengan baik.
"Jadi pagi-pagi tuh jangan langsung sikatan, minum dulu air. Air hangat atau air apapun lah, waktu bangun tidur," kata dr Zaidul Akbar.
BACA JUGA:Manfaat Madu dan Royal Jelly Untuk Kesehatan, Berikut Penjelasan dr Zaidul Akbar
BACA JUGA:Ingin Membentengi Diri dan Keluarga dari Penyakit Ain, dr Zaidul Akbar Bagikan Caranya
Itulah penjelasan dr Zaidul Akbar tentang kebiasaan yang harus kita lakukan setelah bangun tidur karena memiliki manfaat yang luar biasa. Semoga bermanfaat.(*)