Ingin Dagangan Laris Manis, Amalkan Doa-doa Memanggil Pembeli Berikut

Senin 03-03-2025,23:15 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

Artinya:

"Isa putra Maryam berdoa, "Ya Tuhan, turunkanlah kami hidangan dari langit (yang hari turunnya) akan menjadi hari raya bagi kami, yaitu bagi orang-orang yang sekarang bersama kami, maupun yang datang setelah kami, dan menjadi tanda bagi kekuasaan Engkau. Berilah kami rezeki, dan Engkaulah sebaik-baiknya pemberi rezeki," (QS Al Maidah: 114).

BACA JUGA:Doa Saat Berbuka Puasa, Berikut Bacaan dan Keutamaannya

BACA JUGA:Agar Mendapatkan Ilmu yang Bermanfaat, Amalkan Doa Berikut di Hari Ke-3 Puasa Ramadhan

5. Doa Kelima

وَّيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُۗ وَمَنْ يَّتَوَكَّلْ عَلَى اللّٰهِ فَهُوَ حَسْبُهٗ ۗاِنَّ اللّٰهَ بَالِغُ اَمْرِهٖۗ قَدْ جَعَلَ اللّٰهُ لِكُلِّ شَيْءٍ قَدْرًا

(Wa yarzuq-hu min ḥaiṡu lā yaḥtasib, wa may yatawakkal 'alallāhi fa huwa ḥasbuh, innallāha bāligu amrih, qad ja'alallāhu likulli syai`ing qadrā).

Artinya:

"dan Dia memberinya rezeki dari arah yang tidak disangka-sangkanya. Barangsiapa bertawakal kepada Allah SWT, niscaya Allah SWT akan mencukupkan (keperluan)nya. Sesungguhnya, Allah melaksanakan urusan-Nya. Sungguh, Allah telah mengadakan ketentuan bagi setiap sesuatu," (QS At Talaq: 3).

6. Doa Keenam

بِسْمِ اللهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللَّهِ لَا حَوْلَ وَلَا قُوَّةَ إِلَّا بِاللَّهِ الْعَلِي العظيم.

(Bismillaahi tawakkaltu 'alallaahi laa haula walaa quwwata illaa billaahilaliyyil`azhiim).

Artinya:

"Dengan nama Allah, aku berserah diri kepada Allah, tiada daya upaya dan kekuatan melainkan dengan izin Allah,".

BACA JUGA:Agar Ilmu yang Didapat Bisa Bermanfaat, Amalkan Doa Berikut Setelah Belajar

BACA JUGA:Rahasia Agar Doa Cepat Dikabulkan di Bulan Ramadhan, Berikut Bocoran dari Ustaz Adi Hidayat

Kategori :