Selain menggunakan topik yang menarik, berinteraksi dengan penonton juga menjadi salah satu hal terpenting yang bisa membuat live semakin diminati penonton.
BACA JUGA:Baru DiLuncurkan, Simak Spesifikasi dan Harga Poco F6, Mulai Rp4,9 Juta
Mulailah untuk menyapa penonton dan berterima kasih karena sudah menonton live. Baca juga komentar-komentar dan pertanyaan yang diajukan oleh penonton.
Interaksi ini merupakan bentuk apresiasi host kepada penonton agar merasa lebih dekat juga membuat live menjadi menarik dan interaktif.
3. Live Bareng Tiktokers Lainnya
Tak hanya berinterakdi dengan penonton, live bareng TikTokers lainnya juga menjadi hal menarik yang membuat live makin banyak di tonton.
Sebuah kolaborasi akan mendatangkan keuntungan bagi masing-masing pengguna. Kamu bisa live bareng Tiktokers lainnya agar live mengasyikan dan tidak membosankan.
BACA JUGA:Pengen Tampilan Android Kalian Seperti iPhone? Ikuti Caranya Berikut Ini
Bentuk kolaborasi ini akan memberikan peluang tambahan followers dan ajang promosi diri masing-masing ke penonton.
4. Share Link Affiliate di Live TikTok
Untuk menambah pendapatan pengguna TikTok memberikan fitur link affiliate yang dapat disematkan saat melakukan siaran langsung.
Dengan fitur ini, kamu bisa share link affiliate kamu di kolom komentar saat pengguna TikTok tersebut sedang live. Semakin banyak yang nonton live, kamu bisa semakin untung karena akan ada banyak orang yang berpotensi klik link affiliate kamu.
Setiap pengguna yang berhasil melakukan pembelian dari link yang kamu bagikan, kamu akan kebagian untung dengan mendapatkan komisi.
Jika tertarik menjadi affiliate marketer, Toppers bisa bergabung dalam Tokopedia Affiliate Program yang menawarkan komisi menarik!
BACA JUGA:Simak Spesifikasi dan Harga Realme 11x, Smarthphone Menarik Harga 2 Jutaan
5. Mengadakan Giveaway