Cegah Risiko Gangguan Mental, Simak 5 Tips yang Harus Kamu Lakukan Jika Jadi Korban Ghosting

Selasa 02-07-2024,12:30 WIB
Reporter : Fitri Nugroho
Editor : Rajman Azhar

3. Tanyakan apa yang terjadi

Komunikasi adalah cara terbaik untuk menyelesaikan suatu konflik. Kamu bisa memulai komunikasi itu dengan menanyakan apa yang terjadi antara kamu dan dia. 

Dengan membuka percakapan, harapannya, ia akan mau lebih terbuka dan akhirnya menjelaskan alasan di balik ia melakukan ghosting atau menggantung kamu.

BACA JUGA:Ngerinya Siksa Neraka, Ustaz Adi Hidayat: Paling Ringan Dicelupkan Tubuh Hancur Lebur dan Terus Diulang

4. Terimas semua perasaan yang ada 

Saat menjadi korban ghosting kamu sangat mungkin merasa sedih, kecewa, atau marah. Nah, biarkan dirimu merasakan seluruh emosi itu. Jangan pendam emosimu karena hal itu justru akan membuat kamu lebih terpuruk.

Pastikan kamu menyalurkan seluruh perasaanmu dengan cara yang positif. Jika kamu ingin menangis, menangislah. Jika kamu merasa marah, berteriaklah sekeras-kerasnya dengan menutupi wajahmu dengan bantal. 

5. Lakukan self-care

Tips lain yang bisa kamu lakukan adalah dengan self care. Melakukan self-care setelah kamu di-ghosting bisa membuatmu merasa lebih tenang. 

Fokuslah pada diri sendiri, rawatlah dirimu dengan melakukan berbagai cara sehat yang bisa membuatmu lebih tenang, untuk memulihkan kondisi mentalmu yang mungkin agak terguncang usai di-ghosting.

BACA JUGA:Sulit Tidur Karena Cek Khodam , Inilah Pengertian, Jenis-jenis, dan Cara Mengetahui Khodam

6. Mengalihkan pikiran

Terakhir mengalihkan pikiran adalah hal terpenting yang hrus kamu tau. Meski move on terbilang tidak mudah, cobalah untuk mengalihkan pikiran setiap kali Anda mengingat kesedihan saat di-ghosting. 

Anda bisa mencobanya dengan melakukan hobi, olahraga, atau berkumpul dengan teman-teman. Dengan begitu, Anda juga akan menyadari bahwa ada banyak kebahagiaan lain yang bisa Anda ciptakan.

Itulah beberapa tips yang bisa kamu lakukan jika kamu menjadi korban ghosting. Nah, itulah cara yang bisa kamu lakukan saat menjadi korban ghosting agar mencegah risiko gangguan kesehatan mental. 

Kategori :