Bolehkah Sholat Tahajud Sebelum Tidur? Simak Penjelasan Syekh Ali Jaber Berikut

Minggu 03-12-2023,06:00 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

Oleh karena itu, untuk menyelesaikan masalah tersebut, disarankan untuk melakukan salat tahajud dan salat witir sebelum tidur.

"Salat malam tidak harus sepuluh rakaat, sedikit demi sedikit asalkan bisa istiqomah atau selalu konsekuen untuk melaksanakannya akan lebih baik daripada banyak rakaat tetapi tidak konsisten. Boleh dua rakaat, boleh 4 rakaat, boleh 6 rakaat kemudian jangan lupa menutupnya dengan sholat witir," terang Syekh Ali Jaber.

"Semua disesuaikan dengan kondisi masing-masing, ketika muncul rasa khawatir tidak bisa bangun di waktu malam, maka segera ambil air wudu dan melaksanakan salat malam semampunya," demikian Syekh Ali Jaber.

BACA JUGA:Baca Surah Ini 3 Kali, Syekh Ali Jaber: Apapun Sakitnya Akan Sembuh

BACA JUGA:Kapan Waktu Sholat Tahajud? Simak Penjelasan Syekh Ali Jaber Berikut

Itulah penjelasan Syekh Ali Jaber tentang boleh tidaknya sholat tahajud tanpa harus tidur terlebih dahulu. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :