- Biaya dan Setoran Awal
dengan adanya sistem tersebut jelas mempermudah ketika buka rekening BRI, diatas memang telah disebutkan akan jenis tabungan apa saja tersedia. Sedangkan kali ini kami akan informasikan beberapa biaya dan setoran awalnya.
1. Tabungan Britama
Setoran awal: Rp100.000.
Biaya administasi tabungan: Rp5.000.
Saldo minimum: Rp10.000.
Biaya penutupan rekening: Rp50.000.
Biaya kartu: Gratis
2. Tabungan Britama Muda (BritamaX)
Setoran awal: Rp 100.000.
Biaya administasi tabungan: Rp 6.000.
Saldo minimum: Rp 50.000.
Biaya penutupan rekening: Rp 50.000.
Biaya kartu: Gratis
3. Tabungan Britama Bisnis
Setoran awal: Rp 1.000.000.