Inilah 10 Manfaat Sarang Walet untuk Kesehatan: Manfaatnya Luar Biasa, Bisa Mengobati Sakit TBC

Inilah 10 Manfaat Sarang Walet untuk Kesehatan: Manfaatnya Luar Biasa, Bisa Mengobati Sakit TBC

Manfaat sarang walet untuk kesehatan -Pinterest -

BENGKULUEKSPRESS.COM - Tidak dapat dipungkiri lagi jika sarang walet kaya akan nutrisi memiliki manaat yang luar biasa untuk kesehatan tubuh. 

Bahkan, sarang dari burung walet sejak dulu telah dipercayai sebagai salah satu alternatif untuk mengobati banyak masalah kesehatan dan sangat baik bagi kesehatan. 

Sarang burung walet bisa dikonsumsi menjadi minuman ataupun menjadi sup yang lezat. Selain mempunyai rasa yang lezat dan nikmat, masakan dari sarang burung walet juga menjadikan tubuh lebih sehat.

Sarang dari burung walet tersusun dari air liur burung walet (saliva) yang bertekstur mirip agar-agar (gelatin), baunya mirip seperti putih telur.

Sarang burung walet mengandung kandungan-kandungan penting seperti zat antioksidan, berbagai protein, 17 asam amino, dan 6 hormon bermanfaat misalnya testoteron dan stradiol.

BACA JUGA:Nasi Goreng Anti Gemuk namun Tetap Enak, dr Zaidul Akbar Bagikan Resepnya

Berkat kandungan nutrisi yang dimiliki, ada sejumlah manfaat sarang walet yang harus kamu ketahui. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak pada ulasan di bawah ini. 

1. Menjaga sistem kekebalan tubuh 

Sarang dari burung walet yang tersusun dari air liur burung walet ini bisa berguna sebagai antioksidan alami yang berperan memerangi penyakit yang menyerang sistem kekebalan tubuh. 

Radikal bebas yang masuk ke tubuh bisa mengakibatkan rusaknya sel dan jaringan tubuh, hal ini dapat menyebabkan tubuh akan mudah sakit.

2. Menyehatkan Sistem Reproduksi

Dengan berbagai kandungan yang terkandung pada sarang dari burung walet, sarang burung walet berkhasiat untuk menjaga kesehatan sistem reproduksi. 

BACA JUGA:Kenali 10 Ragam Manfaat Daun Pacar Cina untuk Kesehatan

Kandungan yang tersimpan pada sarang burung walet dapat memaksimalkan fungsi sistem pada tubuh dan meningkatkan hormon yang bisa menambah kesehatan sistem reproduksi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: