Sahkah Puasa Bila Mandi Junub Setelah Lewat Waktu Subuh? Berikut Penjelasan Buya Yahya

Sahkah Puasa Bila Mandi Junub Setelah Lewat Waktu Subuh? Berikut Penjelasan Buya Yahya

Buya Yahya jelaskan hukum puasa namun belum mandi junub sampai lewat waktu subuh-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM- Tak hanya setelah masa haid, mandi junub atau mandi besar juga lazim dilakukan setelah pasangan suami istri melakukan hubungan intim yang dikategorikan sebagai hadas besar.

Mandi wajib merupakan persyaratan yang harus dipenuhi sebelum seseorang melaksanakan puasa.

BACA JUGA:Bagaimana Hukum Puasa Bagi Wanita yang Belum Mandi Wajib, Berikut Penjelasan Buya Yahya

BACA JUGA:Bagaimana Hukum Puasa Tapi tak Sholat Wajib, Ini Kata Buya Yahya

Kemudian bagaimana hukumnya seseorang yang puasa namun belum mandi junub hingga waktu subuh selesai.

Pasangan suami istri atau pasutri, terutama mungkin banyak yang memiliki pertanyaan tentang mandi junub.

Mereka sering bertanya apakah mandi junub setelah adzan Subuh masih mempertahankan status kesahihan puasanya.

Ini disebabkan oleh fakta bahwa keduanya sebelumnya melakukan hubungan suami istri dan kemudian tertidur, baru bangun setelah adzan Subuh.

Saat kondisi seperti itu, apakah keduanya masih bisa melanjutkan puasa dan bagaimana dengan sholat subuhnya.

Terkait dengan hal tersebut, Prof KHYahya Zainul Ma'arif Lc MA PhD atau Buya Yahya pernah menjelaskan dalam suatu ceramahnya.

Hal tersebut dijelaskan Buya Yahya setelah sebelumnya ia mendapat pertanyaan dari jamaah terkait dengan mandi junub setelah adzan subuh.

Hal tersebut disampaikan Buya Yahya dalam ceramah yang dimuat di laman resmi buyayahya.org

BACA JUGA:Bolehkah Sholat Ba'diyah Isya Setelah Sholat Tarawih, Berikut Penjelasan Buya Yahya

BACA JUGA:Lebih Utama Mana? Sholat Sunnah Ba'diyah Isya atau Tarawih? Simak Penjelasan Buya Yahya Berikut Ini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: