5 Spot Cantik di Pulau Nusa Penida Bali

5 Spot Cantik di Pulau Nusa Penida Bali

Keindahan Nusa Penida -Akun Instagram @forevercationbali-

BENGKULUEKSPRESS.COM - Bali merupakan Provinsi yang selalu menawarkan berbagai destinasi wisata unggulan yang menjadi tujuan para wisatawan, baik wisatawan lokal ataupun wisatawan mancanegara. 

Salah satu destinasi wisata yang menjadi incaran para wisatawan adalah Pulau Nusa Penida. Pulau Nusa Penida merupakan pulau kecil yang berada di sebelah tenggara pulau Bali, dipisahkan oleh selat Badung tepatnya di Kabupaten Klukung, Nusa Penida, Bali. 

Di Pulau Nusa Penida, kamu akan menemukan banyak pemandangan panorama pantai yang unik. Di sini, wisatawan dapat menikmati pantai pasir putih, pemandangan tebing tinggi, hingga keindahan bawah laut. Ada 5 spoy menarik yang bisa kamu kunjungi saat ke Pulau Nusa Penida, berikut diantaranya.

BACA JUGA:Berwisata ke Desa Wisata Sade yang Kaya Akan Keragaman Budaya dan Tradisi Nusa Tenggara Barat

1. Pantai kelingking


Pantai Kelingking -Akun Instagram @yudaadhiguna-

Pasir Pantai Putih Nusa Penida terkenal memiliki pasir pantai yang putih. Apalagi jika kamu singgah ke Pantai Kelingking. Ada pemandangan luar biasa indah yang tersembunyi di balik terjal dan kokohnya tebing di Nusa Penida

Selain itu, kamu dapat menemukan suasana pantai yang begitu tenang dan alami. Air laut biru, pasir pantai yang putih dan batu karang berwarna hijau, hitam dan putih menjadi perpaduan yang membuat para pengunjung terpana karena keindahannya. 

2. Bukit Atuh 


Bukit Atuh di Nusa Penida-Akun Instagram @indrasutantoo-

Di Nusa Penida juga terdapat Bukit Atuh yang dijuluki sebagai Raja Lima. Bukit ini jika dilihat dari kejauhan akan terlihat gugusan karangnya memesona. Di sini juga terdapat pasir putih yang lembut. Keunikan lain di tempat ini, wisatawan dapat menyaksikan mata air di pinggir laut yang tidak terasa asin dan tak pernah kering.

BACA JUGA:Berkunjung ke Batu Lemo, Pemakaman Leluhur Suku Toraja Sejak Abad ke 16

3. Angel's Bilabong


Angel's Bilabong -Akun Instagram @escapenusapenida-

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: