Ingin Kerja di Kedubes Belanda? Pendaftaran Dibuka 24 November

Ingin Kerja di Kedubes Belanda? Pendaftaran Dibuka 24 November

Kedubes Belanda Buka Lowongan Pekerjaan-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM-  Kedutaan Besar Belanda di Jakarta sedang mengumumkan peluang pekerjaan untuk posisi Education and Science Advisor.

Penerimaan lowongan ini akan terbuka hingga tanggal 24 November 2023, dengan proses seleksi yang melibatkan wawancara dan ujian tertulis.

Tahap seleksi dijadwalkan berlangsung mulai tanggal 1 hingga 8 Desember 2023.

BACA JUGA:Lowongan Pekerjaan di PT Wijaya Karya, Ini Syaratnya

BACA JUGA:PT KAI Buka Lowongan Pekerjaan Bagi Tamatan SMA

Melansir dari laman resmi Kedubes Belanda, berikut rincian informasi umum, tugas pokok, kriteria pelamar, hingga cara mendaftar.

Informasi Umum

    Posisi: Penasihat Pendidikan dan Sains.

    2. Kedutaan Besar Belanda: Jakarta, Indonesia.

    3. Gaji kotor: Minimal Rp 21.000.000, maksimal Rp 31.800.000.

    4. Masa kontrak: 1 tahun (termasuk masa percobaan dua bulan) dengan kemungkinan perpanjangan.

    5. Tingkat pendidikan: Gelar Universitas, tingkat Master (persyaratan minimum).

    6. Tingkat pengalaman: Diperlukan minimal 5 tahun pengalaman kerja yang relevan.

Tugas Pokok

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: