Insyaallah Rezeki Lancar dan Hutang Lunas, Amalkan Nasehat dari Mbah Moen ini

Insyaallah Rezeki Lancar dan Hutang Lunas, Amalkan Nasehat dari Mbah Moen ini

mbah moen--

Nabi SAW pernah menyampaikan bahwa siapa saja yang dengan konsisten melaksanakan sholat dua rakaat sebelum waktu sholat Subuh, sambil membaca dua surat tersebut, Allah SWT akan memberikan jaminan bagi kehidupannya.

BACA JUGA:Semua Penyakit Sembuh Termasuk Bokek, Jadi Sukses Kaya Raya, Amalkan 3 Amalan dari Mbah Moen ini

BACA JUGA:Benarkah Lebih Baik Sholat Subuh di Akhir Waktu Daripada Awal Waktu? Berikut Penjelasan Mbah Moen

2. Membaca Kalimat Tasbih

Pada waktu pelaksanaan sholat Subuh, disarankan untuk tetap mengingat untuk membaca kalimat tasbih. Kalimat tasbih yang disarankan untuk dibaca adalah "Subhanallah wabihamdihi, subhanallah hil adzim, astaghfirullah" sebanyak 100 kali setelah menyelesaikan sholat Subuh.

Nabi Muhammad SAW bersabda "Barang siapa yang membaca amalan ini 100 kali pada waktu fajar selama benar-benar belum fajar, maka dia akan diberi rezeki yang luas dan terhindar dari hutang."

3. Membaca Doa Antassalam

Setelah itu, amalan selanjutnya yang penting diamalkan setelah sholat subuh adalah membaca doa Antassalam.

Bacaannya adalah

اَللَّهُمَّ أَنْتَ السَّلاَمُ وَمِنْكَ السَّلاَمُ وَإِلَيْكَ يَعُوْدُ السَّلاَمُ فَحَيِّنَا رَبَّنَا بِالسَّلاَمِ وَأَدْخِلْنَا الْجَنَّةَ دَارَ السَّلاَمِ تَبَارَكْتَ رَبَّنَا وَتَعَالَيْتَ يَا ذَالْجَلاَلِ وَالْأِ كْرَامِ

(Allahumma antassalam, wa minkassalam, wa ilaika ya'uudussalam, fahayyina robbana bissalam, wa adkhilnal jannata daarossalam, tabarokta robbana wa ta'aalayta, yaa dzal jalaali wal ikram).

Artinya: 

"Ya Allah, Engkau adalah Dzat yang mempunyai kesejahteraan, dari-Mu kesejahteraan itu, kepada-Mu akan kembali lagi segala kesejahteraan itu, Ya Tuhan kami, hidupkanlah kami dengan sejahtera. Masukanlah kami ke dalam surga kampung kesejahteraan. Engkaulah yang berkuasa memberi berkah yang banyak dan Engkaulah Yang Maha Tinggi, wahai Dzat yang memiliki keagungan dan kemuliaan,".

BACA JUGA:Pesan Mbah Moen untuk Orang Tua, Amalkan ini Agar Anaknya Sukses Dunia Akhirat

BACA JUGA:Selesai Sholat Mbah Moen Baca Doa Pamungkas Pembuka Pintu Rezeki

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: