Mau Mengubah Sialmu Jadi Keberuntungan? Begini Caranya

Mau Mengubah Sialmu Jadi Keberuntungan? Begini Caranya

Saat kita memancarkan energi yang bersifat negative maka hal-hal yang negative pula yang akan mendatangi dan terjadi pada kita.--

BENGKULUEKSPRESS.COM - Ternyata kita bisa menghindari kesialan dan menjadikannya keberuntungan untuk kita. Dilansir dari berbagai sumber ternyata kesialan itu terjadi bisa karena pikiran kita sendiri. keberuntungan terjadi atas dasar sifat Tuhan yang akurat, presisi, matematis, tidak berpihak, dan tidak pilih kasih.

Tugas kitalah untuk belajar dan memahami bagaimana kerja dari hukum alam semesta ini sehingga bisa menghasilkan keberuntungan, dan menghindarkan kesialan.

BACA JUGA:Menjelang Pensiun? BNI Fleksi Pensiun Siap Berikan Pinjaman hingga Rp 500 Juta Untuk Modal Usaha Hari Tua

BUKAN KEBETULAN

Penjelasan ilmu fisika juga bisa memberi gambaran bagaimana hukum alam semesta bekerja. Selama ini orang memahami bahwa keberuntungan adalah sesuatu yang terjadi secara kebetulan, tiba-tiba, dan tidak bisa direncanakan.

Meski ada benarnya, namun semua hal tersebut bukanlah mutlak benar. Keberuntungan bukanlah sesuatu yang acak, kebetulan, atau asal-asalan. Ada suatu hukum yang mengatur datangnya suatu keberuntungan dan kemalangan yang tentunya tidak terlepas dari sifat Tuhan Yang Maha Adil dan Maha Akurat perhitunganNYA.

Tidak ada suatu peristiwa yang kebetulan di dunia ini. Segala sesuatu terjadi atas dasar sifat keadilan Tuhan yang akurat, presisi, matematis, tidak berpihak, dan tidak pilih kasih.

Tugas manusialah untuk bisa belajar dan memahami bagaimana cara kerja dari hukum alam semesta. Sebagaimana sudah dipaparkan perihal hukum kekekalan energi, bahwa segala sesuatu yang ada di dalam semesta ini hanyalah manifestasi dari energi.

BACA JUGA:Rezeki Website Penghasil Uang! Klaim Saldo Gratis Rp500.000 Tanpa Modal

Segala sesuatu adalah energi. Kehidupan manusia pun adalah manifestasi dari energi. Sehat, gembira, kesuksesan, kebahagiaan dan keberuntungan juga merupakan manifestasi dari energi.

Karena segala sesuatu adalah manifestasi dari energi maka penting sekali bagi kita untuk mengolah dan mengatur energi yang ada dalam diri kita untuk menciptakan kebaikan dalam hidup kita, bukan justru untuk menghancurkan dan merusak kehidupan kita.

Segala sesuatu yang di alam semesta ini memiliki energi. Tidak hanya benda yang kita anggap hidup, bahkan benda yang kita anggap sebagai benda mati pun sebenarnya memiliki energi.

SUMBER ENERGI

Manusia memiliki berbagai energi. Energi ini dibedakan sesuai dengan apa yang digunakan oleh manusia itu untuk menggerakkan dan mengarahkan energinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: