5 Doa Agar Dagangan Laris Manis dan Banyak Pembeli, Yuk Amalkan!

5 Doa Agar Dagangan Laris Manis dan Banyak Pembeli, Yuk Amalkan!

doa agar dagangan laris manis dan banyak pembeli--

BENGKULUEKSPRESS.COM - Mencari rezeki dengan berdagang tentunya merupakan salah satu usaha yang sering dilakukan oleh hampir semua orang. Bagi umat muslim, pastinya sudah tahu bahwa Rasulullah SAW adalah seorang pedagang yang sangat andal.

Beliau melakukan hal tersebut sejak kecil. Sebagai manusia yang beriman, perlu juga memanjatkan doa agar jualan laris sehingga ampuh dalam membuka pintu rezeki

Bahkan, Rasulullah SAW juga menganjurkan untuk memberikan kepuasan kepada pelanggan. Selain dapat keuntungan, hal ini juga adalah salah satu etika berdagang dari Rasulullah SAW.

Ada banyak lantunan doa yang dianjurkan untuk meminta kelancaran usaha, dengan harapan dagangan bakal laris manis. Berikut ini 5 doa agar dagangan laris.

1. Doa Meminta Rezeki Baik 

Rezeki yang baik bisa diartikan sebagai dagangan yang laris dari hasil usaha yang dilakukan dengan jujur dan transparan. Bunyinya: 

“Allahumma inni as’aluka, ‘ilman nafi’an, wa rizqan thayyiban, wa a’malan mutaqabbalan,” 

Artinya: “Ya Allah, aku mohon pada-Mu, berikanlah kepadaku ilmu yang bermanfaat, rezeki yang baik, dan amalan yang diterima di sisi-Mu,”

BACA JUGA:Dagangan Laris dan Rezeki Mengalir Deras, Gus Baha Ajarkan Amalan Pendek ini

2. Doa Keberkahan Rezeki 

Rezeki yang berkah adalah rezeki yang diridhai oleh Allah, dan rezeki yang diridhai bisa berasal dari hasil usaha halal dan baik yang dilakukan individu. Bunyi doanya: 

“Al hamdu lillahilladzi razqanii haadza min khairi khaulin minni wa la quwwatin, allahumma baarik fihi,” 

Artinya: “Segala puji bagi Allah yang telah memberi rezeki kepadaku dengan tidak ada ada daya dan kekuataan bagiku, ya Allah, semoga Engkau senantiasa memberi berkah pada rezekiku,” 

BACA JUGA:Dagangan Laris Tanpa Penglaris, Ustadz Abdul Somad Anjurkan Baca 5 Surah Sebelum Berdagang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: