Buaya Muncul Lagi

Buaya Muncul Lagi

Sementara itu kemarin, buaya besar itu kembali muncul di tepian sungai sekitar pukul 14.00 WIB, kemarin (26/1). Posisi mulut buaya itu menganga dan terlihat sedang kelaparan. Buaya itu mencari makan dari sisa limbah rumah potong hewan. Sebab banyak jeroan sapi dan kerbau di lokasi tersebut. Melihat buaya yang semakin berani, warga pun semakin kuatir. Mereka mulai mengungsikan hewan ternak lantaran takut jadi korban mangsa predator tersebut. \"Kami was-was untuk beraktifitas di tepian sungai termasuk untuk menjaga hewan ternak,\" terang Anita (25), warga setempat. Warga pun berharap pihak terkait bisa menangkap buaya tersebut. Dengan begitu warga bisa tenang beraktivitas di sungai tersebut.\"Kami minta jangan terdapat korban baru bekerja. Jika memang tidak ada tindakan, kami sendiri yang akan bertindak,\" imbuhnya.(333/cw1)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: