Ini Dia 6 Cara Agar Sambal Tidak Cepat Basi

Senin 21-07-2025,11:26 WIB
Reporter : Fitri Nugroho
Editor : Rajman Azhar

5. Simpan dengan Benar

Setelah sambal dingin, sebaiknya simpan dalam kulkas. Suhu dingin dapat menghambat pertumbuhan bakteri. Sambal yang disimpan di dalam kulkas bisa lebih awet dibandingkan saat disimpan di suhu ruangan.

6. Panaskan Sebelum Disajikan

Jika sambal sudah disimpan selama beberapa jam, panaskan kembali sebelum dinikmati. Memanaskan kembali sambal dapat membunuh bakteri yang mungkin telah berkembang selama penyimpanan. Anda bisa menumis kembali sambal yang akan dikonsumsi selama beberapa menit.

Itulah beberapa cara dan tips untuk menjaga agar sambal tidak cepat basi. Cukup mudah, bukan? Jangan lupa untuk menggunakan sendok atau alat makan yang bersih saat mengambil sambal.

Kategori :

Terkait