Ingin Nambah Pahala di Bulan Ramadhan, Kerjakan Sholat-sholat Sunnah Berikut Ini

Sabtu 15-03-2025,08:00 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

BACA JUGA:Benarkah Banyak yang Masuk Surga di Bulan Ramadhan? Ini Kata Mbah Moen

3. Sholat Tarawih

Sholat Tarawih adalah sholat sunnah yang hanya dapat dikerjakan selama bulan Ramadan.

Sholat ini dilakukan pada malam hari setelah sholat Isya, dengan jumlah rakaat yang bervariasi, mulai dari 8 hingga 20 rakaat.

4. Sholat Setelah Wudhu

Sholat dua rakaat setelah wudhu adalah sholat sunnah yang dilakukan sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT karena telah diberikan kesempatan untuk berwudhu dan menyucikan diri.

"Tidaklah seorang muslim berwudhu, dan memperbaiki wudhunya, kemudian shalat melainkan Allah mengampuni dosa-dosanya Sejak saat itu hingga sholat sesudahnya," (HR Muslim)

5. Sholat Dua Rakaat di Masjid Setelah Bepergian

Sholat ini juga dikenal sebagai sholat safar, yang dikerjakan dua rakaat sebelum atau sesudah bepergian sebagai bentuk doa dan perlindungan kepada Allah SWT.

BACA JUGA:Memasuki 10 Hari Kedua Bulan Ramadhan, Berikut Amalan-amalan yang Bisa Dilakukan

BACA JUGA:Ingin Selamat dan Bahagia di Dunia dan Akhirat, Ustaz Adi Hidayat: Minta 4 Ini Saat Ramadhan

6. Sholat Taubat

Sholat Taubat adalah sholat sunnah yang dilakukan sebagai bentuk permohonan ampun kepada Allah SWT atas dosa-dosa yang telah diperbuat.

Sholat ini dikerjakan sebanyak dua rakaat dengan penuh ketulusan dan penyesalan.

"Jidaklah orang berdosa kemudian membersihkan diri dan sholat dua rakaat meminta ampunan kepada Allah melainkan ia diampuni," (HR At-Tirmidzi).

7. Sholat Istikharah

Kategori :