6. Alhamdulillah
Mengucapkan "Alhamdulillah" setiap kali selesai melakukan sesuatu.
7. Insya Allah
Mengucapkan "Insya Allah" saat merencanakan untuk melakukan sesuatu di hari esok.
Semua kalimat penghapus dosa ini akan lebih lengkap jika disertai dengan sedekah.
Islam mengajarkan untuk menyebarkan setiap kebaikan kepada sesama, khususnya saudara seiman.
Kebaikan harus dilakukan atas nama Allah sehingga menjadi shadaqah jariyah bagi kita.
BACA JUGA:Rezeki Bakal Dimudahkan dan Berkah, Syekh Ali Jaber Bagikan 4 Rahasianya
BACA JUGA:Agar Rezeki Datang dari Arah yang Tak Terduga, Syekh Ali Jaber Bagikan Tipsnya
Itulah penjelasan Syekh Ali Jaber tentang 7 kalimat dahsyat yang bisa menghapus dosa, membawa rezeki dan merubah hidup. Semoga bermanfaat.(*)