Bagaimana Hukum Sedekah dengan Uang Haram? Berikut Penjelasan Ustaz Abdul Somad

Sabtu 31-08-2024,06:00 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

Jika uang yang digunakan adalah uang haram, maka sedekah tersebut tidak akan diterima oleh Allah SWT.

"Allah maha baik, tidak menerima kecuali dari yang baik-baik," kata Ustaz Abdul Somad.

BACA JUGA:Apakah Mendatangi Dukun untuk Mengatasi Masalah Hidup Termasuk Syirik? Berikut Penjelasan Ustaz Abdul Somad

BACA JUGA:5 Akibat Memberi Keluarga Makan Riba, Berikut Penjelasan Ustaz Abdul Somad

"Duit hasil mencuri, duit hasil korupsi, duit hasil nepotisme, duit hasil riba, diberikan sedekah, tidak diterima Allah," demikian Ustaz Abdul Somad.

Itulah penjelasan Ustaz Abdul Somad tentang hukum sedekah dengan uang haram. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :