Hentikan 3 Kebiasaan di Rumah ini, Mbah Moen Sebut Bisa Menghambat Datangnya Rezeki

Jumat 24-05-2024,07:00 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

3. Tak Mengucapkan Salam Saat  Masuk Rumah.

Hendaknya ketika kembali ke rumah setelah beberapa waktu meninggalkannya, ucapkan salam terlebih dahulu sebelum masuk.

Dengan mengucapkan salam, para malaikat akan ikut mendoakan agar pemilik rumah dan seisinya diberikan kelancaran rezeki.

Setelah lelah sepulang kerja dan ingin masuk ke rumah, disunnahkan mengucap salam dan membaca surah Al Ikhlas.

Hal ini agar usaha kita dalam mencari rezeki didoakan oleh para malaikat, sehingga rezeki yang kita peroleh bisa bermanfaat bagi kita dan keluarga.

Oleh karena itu, jika kita tidak ingin rezeki kita seret, Mbah Moen mengimbau untuk tidak melakukan tiga hal yang disebutkan tadi.

Selain itu, jangan lupa untuk sering meminta kepada Allah SWT agar selalu dilimpahi rezeki dan diberi kecukupan.

BACA JUGA:Ingin Kaya Raya dan Rezeki Melimpah, Amalkan Doa dari Mbah Moen Berikut Ini

BACA JUGA:Agar Anak Memiliki Masa Depan yang Cerah, Mbah Moen Bagikan Kuncinya

Itulah kebiasaan-kebiasaan di rumah yang bisa menghambat datangnya rezeki seperti yang disampaikan Mbah Moen. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :