BENGKULUEKSPRESS.COM- Minuman jus tinggi oksidan merupakan minuman yang mengandung senyawa antioksidan yang berperan dalam mencegah dan mengurangi radikal bebas dalam tubuh.
Minuman ini dapat disiapkan dari berbagai macam buah dan sayuran.
Kandungan antioksidan dalam jus tersebut dapat membantu dalam pencegahan penyakit kronis seperti penyakit jantung, kanker, dan diabetes.
BACA JUGA:Ampuh Atasi Penyakit Gerd dalam Sekejap, dr Zaidul Akbar Sarankan Rutin Minum Herbal Ini
Dengan mengonsumsi minuman yang kaya akan antioksidan, dapat membantu meningkatkan kesehatan tubuh, mengurangi stres oksidatif, dan mendukung perlindungan terhadap infeksi bakteri.
Dokter Zaidul Akbar merekomendasikan resep jus ini dengan menggunakan bahan-bahan seperti apel, timun, saledri, bayam, jeruk nipis, dan jahe.
Dengan cara memblender semua bahan tersebut, Anda dapat membuat minuman yang membantu dalam mencegah dan mengurangi radikal bebas dalam tubuh.
Berikut adalah bahan-bahan dan cara membuat jus tersebut:
BACA JUGA:Ampuh untuk Memperkuat Ginjal, dr Zaidul Akbar Sarankan Seduh 3 Bahan Dapur Ini
BACA JUGA:Ingin Kulit Glowing Secara Alami Tanpa Skincare, dr Zaidul Akbar Sarankan Gunakan 2 Jenis Kacang Ini
Bahan-bahan:
1. 2 buah apel
2. 2 buah timun
3. 4 tangkai seledri