Harga Rp 2 Jutaan, Berikut Kelebihan dan Kelemahan HP Samsung Galaxy M14 5G

Minggu 04-02-2024,19:45 WIB
Reporter : Bakti Setiawan
Editor : Ari Apriko

3. Mono Speaker tapi Punya Dual Mic

Kesimpulan :

Samsung Galaxy M series memiliki ciri khas tertentu, yaitu hanya tersedia melalui kanal pembelian daring dan menitikberatkan pada fitur performa serta daya tahan baterai. Hal ini tercermin dengan jelas pada Samsung Galaxy M14 5G.

BACA JUGA: Simak Kelebihan dan Kekurangan Serta Spesifikasi Samsung Galaxy A10

BACA JUGA: Simak Kelebihan dan Kekurangan Serta Spesifikasi Samsung Galaxy A10

Kapasitas baterai sebesar 6.000 mAh pada Samsung Galaxy M14 5G sangat cocok bagi pengguna yang gemar bermain game.

Dukungan dari chipset Exynos 1330 tidak hanya efisien dalam penggunaan daya, tetapi juga memberikan kinerja yang memadai untuk berbagai jenis game.

Dengan berbagai fitur unggul tersebut, Samsung Galaxy M14 5G menjadi pilihan menarik di kategori ponsel kelas menengah. Namun, varian RAM 6 GB dianggap sebagai pilihan yang lebih tepat.

Ini bukan tanpa alasan, karena varian RAM 4 GB dianggap kurang memadai untuk sebuah ponsel di kisaran harga Rp2 jutaan. Oleh karena itu, bagi yang berminat membeli Samsung Galaxy M14 5G, disarankan untuk memilih varian RAM 6 GB.(**)

Kategori :