Agar Anak Berkarakter Islami, Tanamkan Doa-doa Berikut Sejak Dini

Jumat 12-01-2024,18:15 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

Artinya:

"Ya Allah, sesungguhnya aku mohon kepada-Mu baiknya tempat masuk dan baiknya tempat keluar dengan menyebut nama Allah kami masuk, dan dengan menyebut nama Allah kami keluar dan kepada Allah Tuhan kami, kami bertawakkal,".

BACA JUGA:Agar Rezeki Lancar, Ustadz Abdul Somad Sarankan Mengamalkan Doa Berikut Ini

BACA JUGA:Agar Cepat Mendapatkan Pekerjaan, Amalkan Doa Berikut Ini

8. Doa masuk masjid

اللَّهُمَّ افْتَحْ لي أبْوَابَ رَحْمَتِكَ

(Allohummaf tahlii abwaaba rohmatika)

Artinya:

"Ya Allah, bukakan bagiku pintu-pintu rahmat-Mu,".

9. Doa keluar masjid

اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ مِنْ فَضْلِكَ

(Allohumma innii as-aluka min fadlika)

Artinya:

"Ya Allah, sesungguhnya aku memohon keutamaan dari-Mu,"

10. Doa untuk kedua orang tua

اَللّٰهُمَّ اغْفِرْلِىْ ذُنُوْبِىْ وَلِوَالِدَىَّ وَارْحَمْهُمَا كَمَا رَبَّيَانِىْ صَغِيْرً

Kategori :