PT KAI Buka Lowongan Pekerjaan Bagi Tamatan SMA

Jumat 17-11-2023,19:45 WIB
Reporter : Bakti Setiawan
Editor : Ari Apriko

-  Pelamar yang lulus seleksi tahap I (Seleksi Administrasi) berhak mengikuti seleksi tahap II (Seleksi Kesehatan Awal) yang akan diumumkan melalui website https://recruitment.kai.id/

- Rekrutmen PT Kereta Api Indonesia (Persero) tidak dipungut biaya apapun dan tidak menggunakan sistem refund atau penggantian biaya transportasi maupun akomodasi yang berkaitan dengan pelaksanaan recruitment dan dimohon untuk mengabaikan pihak-pihak yang menjanjikan dapat membantu meluluskan peserta rekrut.

- Seleksi penerimaan pekerja menggunakan sistem gugur dan keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat.

E. Panduan Registrasi dan Apply Lowongan Kerja

- Baca seluruh panduan yang ada dengan seksama.

- Calon pelamar dapat melakukan registrasi rekrutmen KAI kapanpun secara online melalui alamat website resmi rekrutmen KAI: https://recruitment.kai.id/

- Pastikan sebelum anda melakukan registrasi, anda sudah memiliki akun email yang aktif.

- Klik "Registrasi" untuk membuat akun pengguna (username) dan kata sandi (password)

- Konfirmasi akan dikirimkan langsung ke e-mail anda, harap ikuti langkah-langkah pada e-mail anda untuk secara otomatis akan dialihkan ke halaman rekrutmen

BACA JUGA:Ratusan Pelamar Pekerjaan Padati Job Fair 2023, Ada Permagangan Keluar Negeri Hingga Pekerja Bagi Disabilitas

BACA JUGA:Ini Dia 5 Pekerjaan dengan Gaji Tinggi di Indonesia

- Jika anda tidak dialihkan secara otomatis dari link e-mail anda, klik https://recruitment.kai.id sekali lagi lalu login sesuai nama pengguna dan kata sandi Anda

- Harap pastikan bahwa anda mengisi semua informasi pribadi yang diperlukan

- Meng-upload semua file

- Periksa email Anda untuk konfirmasi aplikasi, dan tunggu untuk langkah berikutnya

Itulah informasi mengenai lowongan kerja Polsuska. Bagi yang berminat, silahkan ikuti lamaran pekerjaan ini. Untuk informasi lain terkait lamaran kerja ini silahkan bertanya lebih lanjut dengan menghubungi Call Center KAI di 121 / 021 121

Kategori :